Berita Utama PEMERINTAHAN

Dispenda Manado Himbau Masyarakat Manado Sadar Bayar Pajak.

Manado – Guna mengengencot pencapaian pendapatan memasuki triwulan 3 Badan Pendapatan Daerah (Bapeda) Kota Manado terus melakukan terobosan di segala Bidang termasuk PBB dan BPHTB.

Kepala Badan Pendapatan Daerah Kota Manado Harke Tulenan melalui Kepala Bidang PBB dan BPHTB Yulita Youlanda Kumaat, mengatakan, realisasi pendapatan khusus di bidang PBB dan BPHTB belum maksimal,  kerena kesadaran masyarakat  dalam membayar pajak belum tepat waktu.

Kami meminta kerja sama aparat lingkungan, Pemerintah Kelurahan dan Kecamatan  dapat mensolosialisasikan kepada warga agar tepat waktu membayar pajak “Apabila masyarakat terlambat membayar pajak hingga tanggal 30 ada sangsi yaitu kena denda” ujar Isteri tercinta Didi Syafei.
“Kami optimis diakhir tahun Bapenda Manado dapat merealisasikan pendapatan sesuai dengan target yang sudah ditetapkan lewat APBD-Perubahan tahun 2019.dapat di realisasikan”kuncinya.(Herman)