inimanado.com, Amurang – Rabu (13/5), Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara akan menggelar Grand Final Pemilihan Boulo dan Vuyu Tahun 2015 dipusatkan di Lapangan Kembar Boroko. Sumitro Patadjenu, pegawai dari Dinas Perhubungan, Pariwisata, dan Infokom Kabupaten Bolaang Mongondow Utara menjelaskan acara grand final akan dimulai pukul 19.30 Wita dengan diikuti 18 peserta, diaman 10 diantaranya adalah […]
PEMERINTAHAN
pemerintahan
Wisata Bunaken Diperkenalkan Oleh Lippo
inimanado.com, Amurang – Lippo Group akan lebih memperkenalkan objek wisata yang ada di Manado, khususnya Bunaken. Dengan demikian akan semakin banyak wisatawan yang datang ke Bumi Nyiur Melambai. “Taman laut Bunaken keindahannya tidak diragukan lagi, untuk itu kami akan bantu agar semakin dikenal lagi,” ujar CEO Lippo Homes Ivan Budiono. Menurutnya pengembangan wisata hingga ke […]
Diharuskan Pakai Pakaian Adat 30 Finalis Putra Putri Kotamobagu
inimanado.com, Amurang – Walikota Kota Kotamobagu Tatong Bara takkan membiarkan para pemuda dan pemudi yang ada di Kota Kotamobagu melupakan adat istiadat yang sudah melekat dan terus dipertahankan hingga kini. Satu diantara hal yang diperhatikannya, adalah mengenai pakaian adat. “Harus berpakaian adat semuanya,” ujar Tatong Bara kepada, tiga puluh finalis putra putri kota Kotamobagu, pada […]
400 Warga Antre KTP di Manado Tiap Hari
inimanado.com, Amurang – Belakangan ini warga yang melakukan pembuatan KTP elektronik yang bersifat seumur hidup meningkat. Setiap harinya, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Manado melayani 400 warga. “Ada banyak yang sementara mengurus, sehari itu kami melayani 300 sampai 400 orang. Jumlahnya memang terus naik karena diakibatkan juga kerusakan alat perekam di 9 kecamatan, […]
Jonru dan Vonny Paat Diusung PDIP Jadi Calon Walikota Tomohon
inimanado.com, Amurang – Calon Walikota Tomohon dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) makin mengerucut. Dua nama digadang-gadang berpeluang diusung yakni Johny Runtuwene, Birokrat Kementerian Pendidikan dan Vonny Paat Anggota DPRD Sulut. Untuk mengakomodir para calon kepala daerah ini, PDIP akan membuka pendaftaran penjaringan Kepala Daerah, di Kantor DPD, Senin (11/5). “Pendaftarannya Tomohon sesuai jadwal hari […]
Gelar Festival Anak Sholeh Posko 15 KKN IAIN Manado
inimanado.com, Amurang – Guna meningkatkan keimanan dan ketakwaan dalam rangka mencetak generasi yang berahlakul kharimah menjadi tema kegiatan Festival Anak Sholeh, yang diselenggarakan Peserta KKN IAIN Manado Posko 15. Digelar di depan masjid Nurul Hikmah Watudambo, kegiatan yang tak hanya diikuti anak-anak, namu n hingga orang dewasa ini, resmi dibuka, Senin (11/5). Acara yang digelar […]
Koordinator Pasar Bersehati : Jumlah Truk Sampah PD Pasar Manado Tidak Layak
inimanado.com, Amurang – Permasalahan sampah di kawasan pasar bersehati kembali mencuat disela-sela kunjungan Harley Mangindaan ke Pasar Bersehati, Senin (11/5). Koordinator Pasar Bersehati, Tommy Tendean mengungkapkan kalau sampah yang menggunung di dalam kawasan pasar karena tidak bisa dibuang ke Tempat pembuangan Akhir (TPA) Sumompo. Pasalnya, pihak petugas TPA Sumompo hanya membuka waktu buang sampah hingga […]
Jatuh ke Sungai Karena Ngebut di Jembatan Ranomea, Tewas
inimanado.com, AMURANG – Ruas jalan Trans Sulawesi kembali minta korban. Senin (11/5), sekira pukul 01.00 Wita, Asriel Wurarah (20), warga Desa Lopana Kecamatan Amurang Timur, tewas secara mengenaskan, setelah jatuh dari Jembatan Ranomea dan nyemplung ke sungai. Diduga, korban yang saat itu mengendarai sepeda motor Fulsar DB 6556 BQ, melaju dengan kecepatan tinggi dari arah […]
Anaknya ‘Digituin’ Sahabat Suami, Ibu di Manado Ini Kaget
inimanado.com, Amurang – Malang nasib yang dialami Bunga (19), warga Manado ini. Ia disetubuhi oleh HM, sahabat almarhum ayahnya. Bunga yang sedikit mengalami keterbelakangan mental ini, mengatakan peristiwa ini terjadi sejak ayahnya meninggal setahun yang lalu. “Pas papa mati dia jaga bagitu akang pa kita (sesudah ayah saya meninggal, dia sering menyetubui saya),” kata Bunga […]
Kepala Kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia : Pasar modal syariah di Sulut sedang berkembang
inimanado.com, Amurang – Pasar Modal Syariah di Sulawesi Utara (Sulut) khususnya Manado saat ini sedang berkembang. Banyak investor-investor mulai melirik emitem syariah. Demikian dikatakan Kepala Kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia (BEI) Sulut Fonny The. “Pasar modal syariah di Sulut sedang berkembang,” ujarnya kepada Wartawan, Senin ( 11/5/2015). Untuk lebih memasyarakatkan pasar modal BEI akan mendirikan […]