inimanado.com, Amurang – Vihara Dhammadipa yang terletak di Jalan Soedirman Manado dipadati ratusan umat Budha yang merayakan Hari Raya Waisak 2559, Selasa (2/6/2015) pagi tadi. Mereka membawa bunga teratai dan melakukan nyanyian mengelilingi vihara yang dipimpin tiga biksu dari Thailand. Kegiatan itu, kata salah seorang umat Budha yang ikutinya, sebagai tanda mengikuti perjalanan Budha dalam menjalankan tugas. (Yudi)
Related Articles
Pemkot Manado Terima Aspirasi Pasukan “Orange”
Inimanado- Pasukan Orange alias petugas kebersihan Kota Manado, menggelar aksi demo dan diterima Walikota Manado Vicky Lumentut bersama Wakil Walikota (Wawali) Mor Dominus Bastiaan didampingi ketua DPRD Manado Noortje Van Bone dan pimpinan komisi D Apriano Saerang, Dijana Pakasi juga Sonny Lela, yang berlangsung di halaman Kantor Walikota Manado, Senin (03/04). Sebagaimana diketahui, tuntutan dari […]
Datangi Kantor Gubernur, Forum Mahasiswa Muslim Sulut Tuntut FPI Dibubarkan
Inimanado.Com – Menyikapi persoalan bangsa yang yang akhir -akhir ini yang mencoba memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa oleh kelompok- kelompok atau orang yang tidak bertanggung jawab untuk itu puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Forum Mahasiswa Muslim Sulawesi Utara, mendatangi Kantor Gubernur Provinsi Sulut Senin, (23/01) kemarin menuntut agar ormas radikal seperti Forum Pembela Islam […]
Tentara AS dan RI Bakal Menjalani latihan Di Wilayah Sulut
Inimanado- Wilayah Sulut bakal jadi arena “pertempuran” antara tentara Amerika dan TNI. Kedua pasukan itu bakal menjalani latihan tempur pada bulan September. Baru pertama kali di Sulut, namun latihan tersebut langsung berskala besar. Informasi yang dihimpun Elnusanews, AS bakal menurunkan kekuatan penuh, terdiri dari US Army, US Air Force dan US Seals. Gubernur Sulut Olly […]