inimanado.com – DRAWING kompetisi basket Ake Manado Basketball League (MBL) 2015, telah dilakukan usai technical meeting, di LN Palar Room Graha Pena, Sabtu (9/5). Technical meeting yang dipimpin Lexi Kojongian Koordinator bidang kompetisi Perbasi Sulut itu, diawali dengan pembacaan regulasi SMA dan berjalan tertib dan lancar. Hanya ada dua tiga pertanyaan yang dilontarkan peserta. Karena, […]
PEMERINTAHAN
pemerintahan
Wala-Liow Digadang Maju, Pendamping Tetty Paruntu Muncul
inimanado.com, AMURANG – Siapa yang bakal menjadi calon wakil bupati dari petahana Christiany Eugenia Paruntu perlahan-lahan mulai terjawab. Dari sekian tokoh Minahasa Selatan (Minsel) yang dikabarkan akan menjadi pendamping Paruntu, hanya lima saja yang berpeluang mendampingi bupati wanita ini. Mereka yang berpeluang yakni Karno Rumondor, Andri Umboh, Setly Kohdong, Rommy Pondaag dan Frangky Wongkar. Empat […]
Pastori GMIM Kalvari Munte diresmikan Bupati Paruntu
inimanado.com, AMURANG – Bupati Minahasa Selatan (Minsel), Christiany Eugenia Paruntu menghadiri ibadah di Jemaat GMIM Kalvari Munte. Selain hadir bersama-sama jemaat, orang nomor satu di kabupaten berdikari cepat ini juga ikut meresmikan gedung Pastori atau rumah pendeta. Peresmian ini didahului dengan ibadah pentabisan yang dipimpin ini oleh Pdt Petra Rembang MTh.D.Min, sebagai Wakil Ketua Badan […]
Wisman Asal Tiongkok Masih Mendominasi Kunjungan ke Sulut
inimanado.com, Manado – Kepala Bidang Statistik Distribusi, Badan Pusat Statistik (BPS), Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Martedhy Tenggehi mengatakan, Tiongkok masih mendominasi kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) di provinsi tersebut pada Maret 2015. “Di bulan Maret 2015 wisman asal Tiongkok masih mendominasi kunjungan ke Sulut, karena adanya carter penerbangan langsung Manado-Tiongkok,” kata Martedhy, di Manado, Senin (11/5/2015). […]
Banyak Orangtua Tak Tahu Modus Trafficking, Ungkap BP2PA Sulut
inimanado.com, MANADO – Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (BP2PA) Provinsi Sulawesi Utara mengakui bahwa masalah kurangnya pengetahuan dan informasi terkait modus trafficking ikut mendorong kasus penjualan manusia ini terus saja menimpa para remaja di beberapa daerah di Sulut. Seperti yang disampaikan kepala BP2PA Sulut, Erni Tumundo bahwa dari beberapa kasus yang mereka temukan, sebagian […]
Brigjen Pol Wilmar Marpaung : Pemkot Kotamobagu Kompak
inimanado.com, KOTAMOBAGU – Kapolda Sulut, Brigjen Pol Wilmar Marpaung mendapat sambutan makan malam dari Pemerintah Kota Kotamobagu di Restaurant D’Talaga, Jumat (8/5/2015). Wakil wali kota Kotamobagu Jainuddin Damopolii, berterima kasih kepada Kapolda telah mengunjungi Kotamobagu. Ia pun mengucapkan selamat datang dengan adat mongondow, yakni Dega Niondon. Seain itu, Jainuddin kemudian memperkenalkan kepada Kapolda makanan khas […]
Turun 6,81 Persen Industri Mikro dan Kecil Sulut Triwulan I 2015
inimanado.com, MANADO – Produksi Industri Manufktur Mikro dan Kecil Sulawesi Utara (Sulut) pada triwulan I 2015 mengalami penurunan sebesar 6,81 persen jika dibandingkan dengan produksi pada triwulan IV 2014 (q to q). “Namun demikian jika dibandingkan dengan triwulan I 2014 (Y o Y) mengalami kenaikan sebesar 2,70 persen,” ujar Kepala Bidang Statistik Produksi Badan Pusat […]
Dua Cafe di Kotamobagu dilakukan Operasi Oleh BNN Sulut, Ini Hasilnya
inimanado.com, KOTAMOBAGU – Baik pengunjung maupun manager dan karyawan Dua cafe di Kota Kotamobagu yakni Love dan Queen, pada Jumat (8/5/2015) dikagetkan dengan kedatangan tim gabungan Badan Narkotika Nasional (BNN) Sulut dan Satuan Narkotika Polres Bolmong, serta POM. Suara musik, kemudian terhenti. Lampu-lampu disco kelap kelip berganti lampu terang. Anggota tim langsung berpencar ada yang […]
Bank Sulut Salurkan Kredit UMKM, Kerja Sama Dengan Jerman
inimanado.com, MANADO – PT Bank Sulut berkomitmen untuk terus mengembangkan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Sulawesi Utara (Sulut). Hal dilakukan agar dapat meningkatkan perekonomian masyarakat. “Untuk UMKM kami tetap jalan dan fokus terhadap pengembangan UMKM di Sulut,” ujar Direktur Utama PT Bank Sulut Johanis Salibana. Hal ini dibuktikan dengan Bank Sulut bekerjasama dengan […]
Pameran Batu Sulut Megamall Manado Diperpanjang
inimanado.com, MANADO – Ratusan orang masih memadati lokasi pameran Batu Sulut di Megamall lanta LG pada Minggu (10/5/2015). Menurut Faizal Suma seorang penjual batu mulia di pameran tersebut, sebenarnya pemeran sudah berakhir pada Sabtu kemarin tapi karena melihat antusias pengunjung cukup banyak akhirnya diperpanjang. Pameran tersebut diperpanjang dari tanggal 10 sampai 16 Mei mendatang. Suma […]