inimanado.com, Amurang – Kepala Perum Bulog Divre Sulawesi Utara (Sulut) Yayan Suparyan mengatakan penyaluran beras masyarakat miskin (raskin) di Provinsi Sulut berjalan lancar dan aman, karena tunggakan minim. “Penyaluran raskin sesuai dengan bulan peruntukkannya tidak lagi terhambat, terkendala soal tunggakan,” kata Yayan, di Manado, Selasa. Yayan mengatakan, tunggakan masyarakat penerima raskin meskipun masih ada, tetapi […]
PEMERINTAHAN
pemerintahan
Masih Ancam Warga Gunung Karangetang Sulut
inimanado.com, Amurang – Gunung Karangetang di Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, terus mengancam warga. Hari ini, Selasa 12 Mei 2015, setidaknya gunung paling aktif di Indonesia ini kembali menyemburkan debu disertai awan panas dan lava pijar. Kepala Pos Pemantau Gunung Karangetang Yudi Tatipang mengatakan, Gunung Karangetang sulit diprediksi. Gunung ini kembali meletus, padahal sebelumnya aktivitasnya […]
OPERASI KAPAL RORO: Penetapan Kajian Ditunggu Sulut
inimanado.com, Amurang – Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara masih menunggu penetapan kajian dari pemerintah pusat berkaitan dengan pengaturan barang dan penumpang sebelum dioperasikannya kapal roll-on/roll-off (Roro) Bitung – General Santos. Kepala Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Provinsi Sulawesi Utara Joi Oroh mengatakan penetapan tersebut berkaitan dengan kajian yang telah dilakukan oleh instansi terkait misalnya Ditjen […]
Capai 1.200 Ton Serapan Beras Bulog Sulut
inimanado.com, Amurang – Serapan beras Bulog Divisi Regional Sulawesi Utara sampai dengan April 2015 mencapai 1.200 ton. Masih rendahnya serapan tersebut karena harga dipasaran masih tinggi. “Dengan demikian para petani banyak yang menjual ke pasaran,” ujar Kepala Bulog Divre Sulut Yayan Suparyan, Selasa (12/5/2015). Suparyan menambahkan penyerapan tersebut berasal dari Minahasa dan Bolmong Raya. Untuk […]
Bupati Sehan Landjar Teken MoU dengan Bank Sulut
inimanado.com, Amurang – Bupati Bolaang Mongondow Timur (Boltim) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepahaman dengan PT Bank Sulut, pada Selasa (12/5). Bupati Boltim Sehan Landjar melalui Kepala Bagian Protokoler dan Bagian Humas, Setda Boltim, Uyun Pangalima mengatakan Bupati telah menandatangani MoU rekening kas Umum Daerah (RKUD) dan Alokasi Dana Desa (ADD). “Bupati telah […]
Juara umum STQ Tingkat Sulut 2015 Adalah Manado
inimanado.com, Amurang – Kontingen asal Kota Manado, menjadi juara umum dalam Seleksi Tilawatil Quran (STQ) ke XXIII tingkat Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), 2015. “Manado menjadi juara umum dan meraih tropi bergilir Gubernur Sulut,” kata Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulawesi Utara Syahban Mauludan, di Manado, Selasa. Dia mengatakan, kontingen Kota Manado, meraih 10 piala dari […]
Puluhan Ton Tepung Kelapa Asal Sulut Dibeli Spanyol
inimanado.com, Amurang – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Jenny Karouw mengatakan, pada awal Mei 2015 Spanyol membeli puluhan ton tepung kelapa Sulut. “Tepung kelapa diekspor ke Spanyol sebanyak 26 ton, menghasilkan devisa bagi negara sebesar 48.100 dolar Amerika Serikat (AS),” kata Jenny, di Manado, Selasa (12/5). Jenny mengatakan, pasar Spanyol menunjukkan […]
Tak Ikut UN 47 Siswa SMP di Minsel Otomotis Tak Lulus
inimanado.com, AMURANG – Pada pelaksanaan ujian nasional tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) sederajat beberapa waktu lalu sebanyak 47 siswa tak mengikuti ujian. Maka dari itu Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) bisa memastikan bahwa ke-47 siswa ini tak akan lulus UN. Apalagi dalam ujian susulan yag disediakan pihak sekolah, mereka tak […]
Ditabrak Motor Body Mobil Avansa Penyok
inimanado.com, Amurang – Lakalantas kembali terjadi tepatnya di sekitar Jembatan Miangas Manado sekitar pukul 07.00 Wita. Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun dari sejumlah saksi mata, kendaraan roda empat Avanza berwarna hitam dengan nomor polisi DB46686A melaju dari arah Jalan Sudirman dan melintas depan patung Toar Lumimuut. Namun dari arah Jalan Yos Sudarso melaju motor Honda […]
Hanya 6 Siswa Ikut Ujian Nasional Susulan Di Minahasa,
inimanado.com, Amurang – Sangat disayangkan, di Minahasa dari 60 siswa SMP peserta Ujian Nasional yang tidak mengikuti ujian, hanya 6 siswa saja yang mengikuti ujian susulan. “Memang dari semua peserta UN yang tidak mengikuti ujian, hanya ada 6 siswa yang mengikuti ujian susulan, dan dilakukan di dua sekolah penyelenggara saja, yaitu di SMP 2 Tondano […]