Hukum dan Kriminal

Berita Utama DINAMIKA DAERAH HUKRIM

Serahkan DIPA Tahun Anggaran 2017, Kapolres Arya Tegaskan Anggaran Harus Tepat Sasaran..!

Iniminsel- Polisi Resort (Polres) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) yang dikomando Kapolres AKBP Arya Perdana SH SIK MSi, menggelar Acara Penandatangan Pakta Integeritas dan Penyerahan DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran) untuk Tahun 2017, yang berlangsung di Gedung Serbaguna Polres Minsel, Rabu (04/01). Kegiatan ini berawal dengan Penandatangan Pakta Integeritas para Pejabat Utama dan Kapolsek di depan […]

HISTORY HUKRIM

Demi Kebersihan Umum, PD Pasar Manado All Out Bersihkan Sampah Pasar di Hari Raya

INIMANADO – Pihak PD Pasar Manado yang dikomandai Ferry Keintjem terus melakukan terobosan. Terobosan bukan hanya pada pencapaian target pendapatan daerah, tetapi juga pada program kebersihan pasar. Lihat saja meskipun momentum menyambut tahun baru, tim kebersihan PD Pasar Manado tak mau meninggalkan sampah sampah yang berserahkan. Dan tim kebersihan ini rela harus membersihkan sampah pasar […]

Berita Utama HUKRIM

Malam Tahun Baru 2017, Polres Minsel Kerahkan Full Personil Kawal Pengamanan

Iniminsel- Polisi Resort (Polres) Minahasa Selatan (Minsel) yang dikomando Kapolres AKBP Arya Perdana SH SIK Msi menegaskan akan mengerahkan seluruh personilnya untuk mengawal pengamanan menyongsong Tahun baru 2017. Menurut Kapolres Arya Perdana saat dikonfirmasi Wartawan, bahwa Polisi tidak bekerja sendiri, Kita harus dibantu oleh unsur-unsur terkait, sala-satunya satpam, Jumat (30/12). “Pihak Polres Minsel akan mengerahkan […]

HISTORY HUKRIM

Steven Kandouw Pimpin Upacara Bela Negara

INIMANADO – Ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemprov Sulut, mengikuti Upacar Bela Negara yang dilaksanakan di aula Mapalus Kantor Gubernur Sulut, Selasa (21/12/2016) pagi tadi. Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw bertindak selaku Inspektur Upacara, sedangkan komandan upacara dipercayakan kepada ketua KNP Sulut Jakson Kumaat. Pada kesempatan tersebut dibacakan ikrar bela negara yang dibacakan langsung […]

Berita Utama HUKRIM PENDIDIKAN

Pihak Fispol Unsrat Tak Dapat “Jatah”, Berkas Pedagang Dipersulit

Inimanado- Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado, khususnya Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fispol) yang di nakhodai Dekan Novie Pioh ternyata ada kekeliruan, terungkap bahwa pihak Fispol Unsrat mempersulit penandatangan surat keterangan yang diajukan pedagang kecil, yang notabene sebagai pengusaha di bawah naungan Unsrat Manado, lebih tepatnya pedang di Fispol Unsrat. Sebagaimana diketahui pedagang kecil atau […]

Berita Utama HUKRIM

Polres Minsel Gelar Pelantikan Kasat Binmas dan Serah Terima Jabatan Kapolsek Tenga

Inimanado- Polisi Resort (Polres Minsel) Minahasa Selatan menggelar pelantikan dan serah terima jabatan Kapolsek Tenga, berlangsung di kantor Polres Minsel, Kamis (8/12/). Upacara pelantikan tersebut dipimpin oleh Kapolres Minsel AKBP ARYA PERDANA, Hadir dalam acara tersebut Wakapolres Muhamat Islam Kabag Sumda Yuli Bandangan Ipda Kurt Mangundap Ipda Fadly,S,Tr,k Brigadir Kristy .P Bripda Stela.Maindoka Bripka Jeidy.Malukow […]

Berita Utama HUKRIM

Pencemaran Nama Baik Marak di Minsel, Kumtua Desa Lopana 1 Kecewa..!!!

Iniminsel- Pencemaran nama baik kian marak di Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel). Kali ini dirasakan Hukum Tua (Kumtua) Desa Lopana 1 Ir Ari Sumarab, Kecamatan Amurang Timur. Dari informasi yang diperoleh, bahwa Kumtua Ir Ari Sumarab membantah dengan adanya pemberitaan yang memojokkan atau tidak benar. Menurutnya, saya kecewa dengan Ognum media yang telah menyebarkan berita yang […]

Berita Utama HUKRIM

Perketat Disiplin Berlalulintas, Polres Minsel Gelar Operasi “ZEBRA”

Iniminsel- Polisi Resort (Polres) Minahasa Selatan yang dipimpin Kapolres AKBP Arya Perdana SH SIK MSi, menggelar Operasi Zebra, dalam rangka memperketat disiplin berlalulintas, yang berlangsung di depan Kantor Polres Minsel, Jumat (18/11). Menjelang hari ketiga operasi zebra yang di gagas Satuan Lalulintas (SATLANTAS) Polres Minsel, didapati bahwa Kendaraan Roda Dua Jenis Sepeda Motor mendominasi kuantitas […]

Berita Utama HUKRIM

Terkait Insiden Pondang Berdarah, Keluarga Korban Harap Putusan Sidang Dapat Diterapkan

Iniminsel- Oknum Anggota Polisi Resort (Polres) Minahasa Selatan (Minsel) yang melakukan pemukulan terhadap 4 pemuda Warga Kelurahan Pondang selesai di sidangkan, Sabtu (12/10). Menurut Onda selaku keluarga korban, bahwa kami sangat menghormati keputusan Kapolres Minsel AKBP Arya Perdana yang sudah mengambil tindakan dengan cepat membawa ke proses persidangan para oknum anggota yang melakukan penganiayaan pada […]

Berita Utama HUKRIM

BNNK Manado Gelar Rapat Koordinasi. Sopacoly: Mari Bersama Jadilah Penggerak Anti Narkoba..!

Inimanado- Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Manado yang di Komando AKBP Eliasar Sopacoly menggelar Rapat koordinasi advokasi pembangunan berwawasan anti narkoba kepada kelompok masyarakat, yang berlangsung di kantor BNNK Manado, Rabu (2/11) siang tadi. Kepala BNNK Manado AKBP Eliasar Sopacoly dalam sambutannya, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berperan aktif dalam memberantas narkoba. “Stop Narkoba berawal […]