Dinamika Daerah

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Pelaku Curanmor Ini Diciduk Tim Buser Polres Minsel

iniamurang – Pelaku pencurian kendaraan bermotor (Curanmor), Ricky (21) warga Desa Teep Kecamatan Amurang Barat ditangkap oleh Tim buru sergap Satuan Reserse Kriminal Polres Minahasa Selatan. “Ricky merupakan residivis curanmor yang baru saja menyelesaikan masa hukumannya dalam kasus yang sama,” ungkap Kasat Reskrim Polres Minsel, Iptu Mochamad Nandar pada Rabu (29/11/2017). Atas laporan curanmor oleh […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Begini Kronologi Penangkapan Penculik Siswa SD di Manado

initondano- CZT siswa kelas satu SD N 20 Manibang yang dikabarkan diculik tersebut ditemukan bersama dengan penculiknya sedang berada di lapak cabo Pasar Tondano oleh anggota Satpol PP Minahasa yang sedang patroli. “Kami melakukan patroli, saat itu melihat ada motor mencurigakan, kami telusuri masuk ke dalam lapak dan menjumpai bapak dan anak perempuan yang pakai […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Eddyson Masengi Optimis Tetty Paruntu Akan Besarkan Golkar Sulut

inimanado – Ketua Fraksi Partai Golkar di DPRD Sulut, Drs Eddyson Masengi Msi mengatakan, pelantikan pengurus DPD I Partai Golkar Sulut oleh Plt Ketua Umum Partai Golkar, Idrus Marham, di lapangan Megamas, Rabu (29/11/2017), akan menjadi momentum awal kejayaan Partai Golkar di Sulawesi Utara memenangkan berbagai agenda politik. “Di bawah kepemimpinan ibu Christiany Eugenia Paruntu, […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH PEMERINTAHAN PENDIDIKAN POLITIK

Direktur E-MC Sulut Bekali Wawasan Panwascam se-Minsel

INIMINSEL- Johnny Suak selaku Direktur E-MC Sulawesi Utara (Sulut) menjadi Narasumber di Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Pangawas Kecamatan (Panwascam) yang digelar Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Penwaslu) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel). Pada kesempatan itu, Beliau memaparkan materi mengenai pola dan tata kerja panitia pengawas pemilihan umum, untuk menuju Pemilu 2019. Menurutnya, dengan adanya Rakernis ini, Panwascam […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH PEMERINTAHAN PENDIDIKAN POLITIK

Panwaslu Minsel Gelar Rakernis Panwascam

INIMINSEL- Dalam rangka membentuk wawasan personil yang akan melakukan pengawasan di pemilihan umum (Pemilu) anggota DPR, DPD, DPRD serta Pemilu Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2019, maka Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) menggelar Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Panwas Kecamatan (Panwascam) se-Minsel, yang berlangsung di Hotel Sutanraja Amurang, Kamis (23/11). Menurut Ketua […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH PEMERINTAHAN

Palit Tegaskan 2018 Media Pos Liputan Pemkab Minsel Akan Disterilkan

INIMINSEL- Henri Palit selaku Kepala Bagian (Kabag) Hubungan Masyarakat (Humas) Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), menegaskan seluruh media pos liputan Pemkab Minsel di tahun 2018 akan disterilkan alias diseleksi. Hal ini terungkap saat diskusi/coffe morning, yang berlangsung Cafe Seaside Amurang, Kamis (23/11). Menurutnya, mengacu pada UU Pers no 40 Tahun 1999, tentang kebebasan Pers. Artinya, kita […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Bupati Minsel Kembali MOU Dengan Pemerintahan Jepang

INIMINSEL- Untuk Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), ini merupakan satu momen yang mungkin tak bisa dilupakan, dengan terobosan-terobosan sang Bupati Christiany E Paruntu, SE dalam kunjungan ke luar Negeri (Jepang). sehingga melakukan Ke-2 kali tanda tangan MoU bersama Pemerintah Jepang. Tepatnya, bertempat di Hotel Prince Hotel Shinagawa, Tokyo Bupati Minahasa Selatan Christiany Eugenia Paruntu – CEP […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

CEP Warnai Kongres Trisakti GMNI ke XX yang Dibuka Langsung Presiden Jokowi

INIMINSEL- Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu (CEP) mewarnai alias menghadiri Kongres Trisakti Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), yang berlangsung di Graha Gubernuran, Bumi Beringin, Manado, Rabu (15/11). Seperti diketahui, kongres ini dibuka langsung Presiden Ir Joko Widodo. Dalam sambutan RI 1 ini, bahwa unggul dalam kekayaan sumber daya alam termasuk kaya budaya. […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

CEP Warnai Kongres Trisakti GMNI ke XX yang Dibuka Langsung Presiden Jokowi

INIMINSEL- Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu (CEP) mewarnai alias menghadiri Kongres Trisakti Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), yang berlangsung di Graha Gubernuran, Bumi Beringin, Manado, Rabu (15/11). Seperti diketahui, kongres ini dibuka langsung Presiden Ir Joko Widodo. Dalam sambutan RI 1 ini, bahwa unggul dalam kekayaan sumber daya alam termasuk kaya budaya. […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Eva Keintjem : Usai Dilantik 51 Panwascam Dapat Pembekalan

INIMANADO – Ketua Panwas Minsel Eva Keintjem menegaskan, bahwa 51 panwas kecamatan yang akan dilantik Senin pekan depan, akan langsung diberikan pembekalan terkait tugas dan kewenangan panwas kecamatan dan pembekalan kepemiluan. Putri Tangkunei ini menjelaskan lagi, tugas pengawas pemilu sangat berat dan kerja dibawah tekanan. Baik tekanan dalam tugas dan tanggung jawab dalam hal pembuatan […]