inimanado.com, Amurang – Serapan beras Bulog Divisi Regional Sulawesi Utara sampai dengan April 2015 mencapai 1.200 ton. Masih rendahnya serapan tersebut karena harga dipasaran masih tinggi. “Dengan demikian para petani banyak yang menjual ke pasaran,” ujar Kepala Bulog Divre Sulut Yayan Suparyan, Selasa (12/5/2015). Suparyan menambahkan penyerapan tersebut berasal dari Minahasa dan Bolmong Raya. Untuk […]
DINAMIKA DAERAH
Dinamika Daerah
Bupati Sehan Landjar Teken MoU dengan Bank Sulut
inimanado.com, Amurang – Bupati Bolaang Mongondow Timur (Boltim) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepahaman dengan PT Bank Sulut, pada Selasa (12/5). Bupati Boltim Sehan Landjar melalui Kepala Bagian Protokoler dan Bagian Humas, Setda Boltim, Uyun Pangalima mengatakan Bupati telah menandatangani MoU rekening kas Umum Daerah (RKUD) dan Alokasi Dana Desa (ADD). “Bupati telah […]
Puluhan Ton Tepung Kelapa Asal Sulut Dibeli Spanyol
inimanado.com, Amurang – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) Jenny Karouw mengatakan, pada awal Mei 2015 Spanyol membeli puluhan ton tepung kelapa Sulut. “Tepung kelapa diekspor ke Spanyol sebanyak 26 ton, menghasilkan devisa bagi negara sebesar 48.100 dolar Amerika Serikat (AS),” kata Jenny, di Manado, Selasa (12/5). Jenny mengatakan, pasar Spanyol menunjukkan […]
400 Warga Antre KTP di Manado Tiap Hari
inimanado.com, Amurang – Belakangan ini warga yang melakukan pembuatan KTP elektronik yang bersifat seumur hidup meningkat. Setiap harinya, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Manado melayani 400 warga. “Ada banyak yang sementara mengurus, sehari itu kami melayani 300 sampai 400 orang. Jumlahnya memang terus naik karena diakibatkan juga kerusakan alat perekam di 9 kecamatan, […]
Koordinator Pasar Bersehati : Jumlah Truk Sampah PD Pasar Manado Tidak Layak
inimanado.com, Amurang – Permasalahan sampah di kawasan pasar bersehati kembali mencuat disela-sela kunjungan Harley Mangindaan ke Pasar Bersehati, Senin (11/5). Koordinator Pasar Bersehati, Tommy Tendean mengungkapkan kalau sampah yang menggunung di dalam kawasan pasar karena tidak bisa dibuang ke Tempat pembuangan Akhir (TPA) Sumompo. Pasalnya, pihak petugas TPA Sumompo hanya membuka waktu buang sampah hingga […]
Tetty Persiapkan Diri Lewat Jalur Independen
Amurang – Perseturuan internal Golkar tidak menyurutkan langkah Bupati Minsel Tetty Paruntu menyongsong Pilkada Minsel 9 desember mendatang. Sebab bila tidak diusung partai, dia telah mempersiapkan dirinya lewat jalur independen. Dimana KTP yang terkumpul hingga saat ini sudah tembus 100 ribu KTP atau sudah 40 persen dari jmlah penduduk Minsel sebesar 250 ribu jiwa. Sedangkan […]
Wisman Asal Tiongkok Masih Mendominasi Kunjungan ke Sulut
inimanado.com, Manado – Kepala Bidang Statistik Distribusi, Badan Pusat Statistik (BPS), Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Martedhy Tenggehi mengatakan, Tiongkok masih mendominasi kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) di provinsi tersebut pada Maret 2015. “Di bulan Maret 2015 wisman asal Tiongkok masih mendominasi kunjungan ke Sulut, karena adanya carter penerbangan langsung Manado-Tiongkok,” kata Martedhy, di Manado, Senin (11/5/2015). […]
Turun 6,81 Persen Industri Mikro dan Kecil Sulut Triwulan I 2015
inimanado.com, MANADO – Produksi Industri Manufktur Mikro dan Kecil Sulawesi Utara (Sulut) pada triwulan I 2015 mengalami penurunan sebesar 6,81 persen jika dibandingkan dengan produksi pada triwulan IV 2014 (q to q). “Namun demikian jika dibandingkan dengan triwulan I 2014 (Y o Y) mengalami kenaikan sebesar 2,70 persen,” ujar Kepala Bidang Statistik Produksi Badan Pusat […]
Bakorluh Dampingi Para Petani, Luas Tanam Sulut Meningkat
inimanado.com, MANADO – Dalam rangka mendukung dan menyukseskan program Upaya Khusus (UpSus) yang digalakkan pemerintah, yang progresnya mulai menunjukan peningkatan, Badan Koordinasi Penyuluhan Pertanian Perikanan dan Kehutanan (Bakorluh) provinsi Sulut, kini mulai mengoptimalkan peran penyuluh dalam mendamping petani di berbagai daerah di provinsi Sulut. Optimalisasi peran penyuluh dimaksud kata Kepala Bakorluh Sulut Jefry Senduk, dilakukan […]
TENTANG DUA KEGIATAN MENJELANG PEMBUKAAN RAKERNAS APEKSI YANG DIHADIRI WALIKOTA MANADO BERSAMA IBU
inimanado.com, AMBON – Walikota Manado DR G.S Vicky Lumentut selaku Ketua APEKSI, bersama Ketua Tim Penggerak PKK Kota Manado, Prof Juleyta P.A Runtuwene Memimpin Pawai Budaya Kontingen Kota Model Ekowisata Manado Keliling Berjalan Kota Ambon Manise Dengan Atraksi Tarian Cakalele dll Rabu (06/05) bertempat di Lapangan Merdeka Ambon. Sekaligus Secara Bersama-Sama Membuka City Expo Pameran […]