Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Sualang Warnai Reses Dengan Bagi-bagi Sembako Serta Buka Puasa Bersama Warga Kleak

Inimanado- Wakil ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Manado Richard Sualang, selaku dapil Sario – Malalayang menggelar masa reses tahun 2017, disambut dengan apresiasi oleh warga yang hadir. Menariknya, reses ini dirangkaikan dengan Buka Puasa bersama di Kelurahan Kleak serta bagi-bagi sembako, Senin (11/06). Seperti diketahui, masa reses merupakan agenda resmi Dewan Perwakilan Rakyat […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Minsel Raih WTP TETTY PARUNTU dan FRANGKY WONGKAR Minta Predikat WTP Terus Dipertahankan

INIMINSEL – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Selatan (Minsel) yang dinahkodai Bupati Christiany Eugenia Paruntu SE dan Wakil Bupati Franky Donny Wongkar SH akhirnya meraih opini pengelolaan keuangan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI dengan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Hal ini disampaikan BPK-RI Perwakilan Sulawesi Utara melalui penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) terhadap laporan keuangan […]

Berita Utama PEMERINTAHAN

GSVL Terus Perkuat Rasa Toleransi Antar Umat Beragama di Kota Manado

Inimanado- Wali Kota Manado G S Vicky Lumentut (GSVL) tak henti-hentinya mengingatkan dan memperkuat rasa toleransi antar umat beragama di Kota Manado. Menurutnya, rumah besar Manado terbuka untuk siapa saja, tanpa membedakan suku, agama, ras, dan etnis. Meski demikian, mereka yang berkeinginan untuk menetap dan menjadi warga Kota Manado, harus pula mengikuti aturan yang berlaku […]

Berita Utama PEMERINTAHAN

CEP-FDW Raih Predikat Opini WTP Dari BPK-RI

INIMINSEL- Jumat (09/06). Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Selatan (Minsel) yang dinakhodai Bupati Christiany Eugenia Paruntu (CEP) dan Wakil Bupati Frangky Donny Wongkar (FDW), kembali meraih prestasi dalam pengelolaan keuangan alias penghargaan predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP), atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) oleh BPK-RI untuk Tahun Anggaran (T.A) 2016. Seperti diketahui, acara penyerahan predikat opini WTP […]

Berita Utama PENDIDIKAN

Kumaat Turunkan Tim Asesor Bahas Akreditasi Prodi Pemerintahan dan Politik

Inimanado- Rektor Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat, menurunkan Tim Asesor internal Unsrat untuk membahas Akreditasi di Program Studi (Prodi) Pemerintahan dan Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fispol). Seperti diketahui, kebijakan Rektor Unsrat ini sangat penting dalam memacu kualitas Prodi-prodi di lingkungan Universitas Sam Ratulangi. Pada kesempatan itu, menurut Rektor […]

Berita Utama PENDIDIKAN

Kumaat Pacu Akreditas Prodi Pemerintahan dan Politik

Inimanado- Rektor Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat sangat peduli dengan peningkatan Akreditasi Institusi maupun Program Studi (Prodi). Kali ini, Orang nomor satu di Unsrat turun langsung di Jurusan Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fispol). Menurutnya, akreditas Prodi Pemerintahan dan Politik harus dipacu karena masa kadaluarsa Akreditasi berpengaruh di Ijazah […]

Berita Utama PENDIDIKAN

Unsrat Gelar Seminar Kepemimpinan, Rektor: Pemuda Harus Jadi Tulang Punggung Bangsa

Inimanado- Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado, menggelar Seminar Kepemimpinan dengan Tema “Pemuda (Mahasiswa) Sebagai Tulang Punggung Bangsa dan Negara, yang berlangsung di gedung rektorat Unsrat, Selasa (06/06). Pada kesempatan itu, dalam penjelasan Rektor Unsrat Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat, bahwa pemuda dijadikan simbol tulang punggung bangsa. Oleh sebab itu, pemuda harus memiliki kualitas yang […]

Berita Utama PEMERINTAHAN

CEP Harap Sinergitas Masyarakat Lestarikan Lingkungan Hidup Terus Terjalin

INIMINSEL- Senin, (05/06). Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Christiany Eugenia Paruntu (CEP) memimpin acara peringatan hari lingkungan hidup sedunia tahun 2017, yang berlangsung di Gedung Waleta Kantor Bupati Minsel. Menurut Bupati Minsel dua periode ini, bahwa melalui momentum peringatan hari lingkungan hidup sedunia, Saya mengajak kepada seluruh elemen masyarakat di Kabupaten Minahasa Selatan untuk terus menjaga […]

Berita Utama DINAMIKA DAERAH

Komisi D DPRD Manado Terima Ratusan Warga Korban Banjir

LIPUTAN KHUSUS – Kantor DPRD Manado Senin (5/6) tadi siang kembali kedatangan ratusan warga korban bencana banjir. Kedatangan para warga tersebut, adalah untuk mempertanyakan penyaluran dana bantuan kepada mereka yang mengalami banjir. Dari pantauan metromanado, ada ratusan warga yang datang dari beberapa Kelurahan diantaranya, Warga kelurahan Ketang Baru, Tikala Kumartaka, Pall Dua, Sario Karame serta […]

Berita Utama PENDIDIKAN

Kiprah Prof Kumaat Buktikan Unsrat Raih Ranking ke 38 PT se-Indonesia

Inimanado- Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) dibawah kepemimpinan Rektor Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat, membuktikan perkembangan kualitas Unsrat. Terungkap, Unsrat yang notabanenya sebagai Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) ternama di Sulut (Sulut), tahun ini berhasil menyandang ranking ke 38 dari seluruh PTN dan PTS. Seperti dikatakan Rektor perempuan pertama di Unsrat […]