Berita Utama POLITIK

MENDAFTAR DI PAN,BAKAL CALON WALKOT MANADO FAISAL SALIM BAWA PERUBAHAN

Manado – inimanado.com.Mengejutkan para penikmat kuliner di Jalan Roda (Jarod) ketika melihat Faizal Salim mendaftar sebagai Bakal calon Walikota Manado di meriahkan Kesenian Barongsai Sabtu (14/12/2019) Kedatangan Faisal Salim untuk membawa berkas pendaftaran di terima 7 personil Tim Pilkada di Ketuai oleh Ronaldi Salahudin saksikan oleh Ketua DPD PAN Kota Manado Boby Daud dan pegunjung […]

Berita Utama POLITIK

MENDAFTAR DI PAN,MDT DISAKSIKAN RATUSAN PEDAGANG PASAR BERSEHATI.

Manado – Ribuan Pedagang dan Pembeli di pasar Bersehati terkejut menyaksikan Fenomena yang unik dilakukan Daniel.M.Tumbelaka (MDT) saat mendaftar sebagai Bakal Calon Walikota Manado 2020 – 2025 di sebuah kedai aspirasi di Kalimas Sabtu Pagi (14/12/2019). Kedatangan Promotor Tinju bersama Tim Patriot MDT ini disambut hangat oleh Tim Penjaringan di bawah Komando Ketua DPD PAN […]

Berita Utama MINSEL PENDIDIKAN

Raco Himbau Kepsek Pengguna DAK Harus Taat Asas dan Taat Prosedur

INIMINSEL- Fietber Raco selaku Kepala Dinas Pendidikan serta Kepemudaan dan Olah Raga Minsel melakukan kegiatan pertemuan dengan kepala-kepala sekolah SMP, SD, TK dan SKB penerima Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun 2019, yang berlangsung di SMP N egeri 2 Tareran, Kamis, (12/12). Ketika diwawancarai awak media selesai pertemuan dengan Kepala-kepala sekolah, Kadis menyampaikan, bahwa Dirinya menitip […]

Berita Utama PEMERINTAHAN

Lukas : ODSK Luncurkan Program Perpustakaan Digital

Manado – inimanado.Kabar gembira bagi masyarakat Bumi Nyiur Melambai yang gemar membaca,Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara lewat Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Propinsi Sulut, meluncurkan program terbaru Aplikasi Perpustakaan Digital Sulut,(12/12-2019). Kepala Dinas Perpustakaan & Arsip Daerah Ir Yanni Lukas mengatakan program ODSK Digital Library ini, adalah hasil kerja sama antara PT Wodo Aksara Maya Jakarta, […]

Berita Utama MINSEL PENDIDIKAN

Tamuntuan : Kesejahteraan Pendidikan Makin Terasa, Jebolan SD Inpres Wuwuk Pasti Berkualitas

INIMINSEL- Selasa, (10/12). Feber R. A. Tamuntuan selaku Kepala Sekolah SD Inpres Wuwuk mengakui dengan adanya Dana Alokasi Khusus (DAK) bantuan Pemerintah Pusat yang dialokasikan lewat Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2019, maka kesejahteraan Pendidikan makin terasa. Menurutnya, DAK ini menjadi tantangan bagi seluruh Kepsek SD yang menjadi pengguna anggaran tersebut, artinya tanggungjawab sebagai […]

Berita Utama POLITIK

DIANTAR RIBUAN PENDUKUNG,GITARIS UNGGU ENDA MENDAFTAR KE PAN & NASDEM

Manado inimanado.com.Ribuan Pendukung memakai kendaraan Roda 2 dan 4 mengantar Franco Wedjaja Kusumah dikenal (Enda Ungu) bakal Calon Wakil Waliota Manado menggunakan kendaraan Jeep Putih Nomor Polisi DB3MY di Partai Amanat Nasional (PAN), Senin (09/12/2019), Rombongan yang mengambil titik kumpul di Resto Kemang, Bolevard Sindulang Kecamatan Tuminting dari Pukul 14.00 Wita Bergerak menuju Sekertariat DPC […]

Berita Utama MINSEL PENDIDIKAN

Sendow : Pelayanan Prima Ciptakan Jebolan SD Inpres Tumaluntung Berprestasi

INIMINSEL- Sabtu, (07/12). Jophy Sendow S.pd selaku Kepala Sekolah SD Inpres Tumaluntung bertekat ciptakan jebolan SD yang dipimpinnya berkualitas. “Dengan adanya infrastruktur yang terpenuhi maka siswa-siswa akan merasakan dampak pelayanan prima dan sangat berpotensi menghasilkan jebolan SD Inpres Tumaluntung berprestasi,” ungkapnya. Pada kesempatan yang sama, Sendow mengungkapkan bahwa, kami telah melaksanakan pekerjaan rehabilitasi bangunan sekolah […]

Berita Utama MINSEL PENDIDIKAN

Lepa : Pelayanan Berkualitas SDM Unggul

INIMINSEL- Sabtu, (07/12). Dantje Lepa S.pd selaku Kepala Sekolah SD Inpres Koreng Kecamatan Tareran Minsel, ketika ditemui awak media terkait dengan pengunaan Dana Alokasi Khusus (DAK) bantuan Pemerintah Pusat yang di Alokasikan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2019. Lepa menyampaikan proses rehabilitasi bangunan sekolah kami sementara berproses, dimana ada 3 ruang kelas yang akan […]

Berita Utama MINSEL PENDIDIKAN

Terus Berbenah, Slat Yakin SD Inpres Lansot Masuk Klaster Berkualitas

INIMINSEL- Sabtu, (07/12). Sekolah Dasar (SD) Inpres Lansot yang di nakhodai Kepala Sekolah (Kepsek) Feibby M. Ch. Slat S.pd, terus melakukan pembenahan demi menunjang pembangunan Sekolah yang di Pimpinnya. “Kami telah menerapkan metode pembangunan SD Inpres Lansot yang di tunjang oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan, terlebih khusus Bupati Dr. Christiany E. Paruntu yang selalu memperhatikan […]

Berita Utama MANADO POLITIK

RESES DPRD MANADO,SYARIFUDIN SAAFA TERIMA MASUKAN WARGA

Manado – Inimanado.Com.Anggota DPRD Kota Manado Syarifudin Saafa menemui masyarakat di Wilayah Kecamatan Mapanget dalam kegiatan reses III tahun 2019 di Perumahan GPI Kelurahan Paniki Kecamatan Mapanget, Sabtu (07/12/2019) Reses ini Syarifudin Saafa didampinggi oleh Camat Kecamatan Mapanget, Perwakilan Dinas Praskim Kota Manado, Lurah dan Kepala Lingkungan sekitar, serta warga seputaran perumahan GPI. Syarifudin Saafa […]