Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Kota Manado optimis bisa menggenjot capaian penerimaan pajak di Kota Manado
Ini dilakukan Dispenda berkaitan dengan upaya Peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang menjadi syarat Pemerintah Daerah, meningkatkan capaian di tahun 2019
Kepala Bidang Perpajakan, Ricky Pesik di ruang kerjanya Selasa 29/07/2019 Dinas Dispenda Kota Manado serius dalam peningkatan PAD yang diambil dari pajak yaitu Pajak Bumi dan Bangunan (PBB),tempat Kuliner,tempat kos – kosan dan Perhotelan..
Ricky mengatakan, dirinya akan berusaha mencapai hasil yang maksimal pada tahun 2019 ini, dengan melibqtkan ujung tombak pada Pemerintah Kota (Pemkot) Manado.
Di pertengahan tahun ini kami optimis akan mencapai target yang sudah menjadi target kami dengan melibatkan dari tingkat Kepala lingkungan,Kelurahan dan Kecamatan.(Herman)