SMKN 6 Manado Siap Pertahankan Emas di FLS2N Inimanado- Kepala SMKN 6 Manado Drs Frans Berthi Tuerah tetap optimis, Siswa didiknya mampu meraih medali emas pada penyelenggaraan FLS2N 2016 di Manado. Optimisme pantas diungkapkan Mengingat tahun 2015 lalu, Siswa didik SMKN 6 Manado mampu mempersembahkan medala Emas bagi kontingen Sulut di FLS2N di Palembang untuk penyaji Inovatif bidang lomba seni musik daerah/karawitan. “Persiapan tahun ini jauh lebih baik, Apalagi Sulut adalah tuan rumah FLS2N ringkat nasional, kami optimis minimal bisa mempersembahkan satu medali emas,” ujar Frans.(***) Mendikbud Pastikan Full Day School Terus Berjalan Inimanado- Mendikbud Mhadjir Effendy menegaskan program Full day School akan terus berjalan meski menuai banyak kontroversi. Ditanya mengenai Pro Kontra kebijakan Full day school, mantan Rektor Universitar Muhammadiyah Malang (UMM) ini menilai Masyarakat yang kontra belum mengetahui isi kebijakan itu. Meski demikian, Mendikbud belum menyebut secara teknis , apa yang diterapkan nanti. Muhadjir mengatakan, dasar pemikiran kebijakan full day school adalah memberikan didikan karakter untuk tingkat SD dan SMP.(***)
Related Articles
Minsel Gagal Dapat WTP, Tetty-Angky Didesak Bongkar SKPD
Inimanado – Baru-baru ini Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulut telah mempublikasikan hasil pemeriksaan keuangan kabupaten/kota lewat agenda Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas LKPD TA 2015. Dan Kabupaten Minahasa Selatan mendapatkan predikat Wajar Dengan Pengecualian (WDP). Target untuk mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) gagal diraih. Terkait dengan hal ini desakan dilakukan rotasi di […]
Peringatan HPSN 2018,Bupati Tetty Paruntu Deklarasikan Minsel Bersih Sampah
INIMINSEL-Jumat/23/2/2018 Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Dr.Christiany Eugenia Paruntu SE mencanangkan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN), tahun 2018,yang dipusatkan di icon wisata Im Amurang, kawasan Boulevard, Kelurahan Uwuran Satu Minsel Bupati Tetty Paruntu dalam sambutannya menyampaikan bahwa pemerintah telah melaksanakan berbagai upaya dalam mewujudkan masyarakat yang bersih, sehat dan nyaman. Hal itu dibuktikan dengan mengacu pada […]
18 Hari Hilang, Serly Mamahit Berhasil Ditemukan
Inimanado.Com – Serly Mamahit (50) Warga Desa Tumani Selatan Kecamatan Maesaan Kabupaten Minahasa Selatan, yang dikabarkan hilang beberapa minggu yang lalu, kini Berhasil Di Temukan. Korban yang hamper tiga minggu menghilang secara misterius tersebut berhasil ditemukan dalam kondisi lemas di perkebunan Lanak Wilayah Tumani, dan kini korban sedang menjalani perawatan di Rumah sakit. Perihal di […]